Penerbit KPG
on April 6, 2020 790 views
Gramedia memperkenalkan sebuah sistem baru yang bernama Digital Publishing System. Digital Publishing System adalah sebuah portal berbasis web yang bertujuan untuk menjembatani penerbit-penerbit Kompas Gramedia dengan pengarang. Dengan adanya Digital Publishing System, sistem pengiriman naskah menjadi lebih mudah, praktis, dan perkembangan naskah bisa dipantau secara online. Ketik dps.gramedia.com untuk dapat mengakses website Digital Publishing Sytem.
Video ini merupakan panduan bagi Anda yang ingin membuat akun dan mengirimkan naskah melalui Digital Publishing System.
Apabila ada pertanyaan lebih lanjut, silakan kirim pertanyaan Anda melalui email ke dps@gramedia.com
Like (1)
Loading...
1