Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Susilo Bambang Yudhoyono dan rombongan berziarah ke makam ayahanda Jenderal Sarwo Edhie Wibowo di Purworejo. Disana SBY bercerita tentang perjuangan yang sesungguhnya telah dilakukan oleh ayahanda dar...View More
Be the first person to like this.
Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Kuasa ibu negara yang amat memengaruhi tindakan Soeharto diakui oleh Rais Abin, tokoh militer sekaligus diplomat Orde Baru. Menurutnya, Tien sama sekali tidak memberikan toleransi kepada pejabat pemer...View More
Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Salim mencatat dua versi cerita mengapa Soeharto tak suka pada Sarwo. Pertama, berdasarkan versi yang dikisahkan Sunarti, istri Sarwo, “Pak Harto marah kepada Bapak (Sarwo) karena ke Bogor itu. Bapak ...View More
Be the first person to like this.
Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Yang membuat nama Sarwo Edhie Wibowo begitu melegenda tiada lain adalah karena peran sentral tokoh ini dalam pemberangusan PKI pasca G30S 1965. Pada tahun-tahun itu, hampir semua orang Indonesia menge...View More
Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Profil singkat Sarwo Edhie bisa baca di sini: https://tokoh.id/biografi/1-ensiklopedi/jenderal-brilian-dan-jujur/. Selengkapnya baca di "Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965". #SeriBukuTempo #Se...View More
Be the first person to like this.
Seri Tempo: Sarwo Edhie dan Misteri 1965
Ini unggahan terakhir. Untuk kembali ke atas, klik: https://siapabilang.com/buku-seri-tempo-sarwo-edhie/wall/ Untuk kembali ke laman Karya, klik: https://siapabilang.com/pages/category/1/karya
Load More
Description



Sinopsis

Rangkaian peristiwa sepanjang 1965-1966—pembubaran PKI dan pergantian presiden—melambungkan nama Sarwo Edhie Wibowo, sekaligus menjadi titik balik perjalanan hidupnya. Sebagai Komandan Resimen Para Komando Angkatan Darat, Sarwo Edhie berperan membumihanguskan Partai Komunis Indonesia pascatragedi 30 September 1965 Lantas karena dinilai terlalu keras menyudutkan barisan pendukung Sukarno, dia disingkirkan ke Medan, Sumatera Utara, kemudian Papua. Jabatan terakhirnya “hanya” Gubernur Akademi Militer di Magelang. Tapi, di semua pos itu, Sarwo Edhie tetap bersinar, lantang, keras, tanpa kompromi. Munculnya anak-anak dan menantunya di panggung po li tik nasional konon dianggap sebagai wujud mandat spiritual.

Kisah tentang Sarwo Edhie adalah jilid perdana seri “Tokoh Militer” yang diangkat dari liputan khusus Majalah Berita Mingguan Tempo November 2011. Serial ini mengupas, menguak, dan membongkar mitos dan berbagai sisi kehidupan para perwira militer yang dinilai mengubah sejarah.


Spesifikasi Produk

Penulis: Redaksi Tempo
Editor: Galang
Kategori: Seri TempoNonfiksi, Biografi, Sejarah
Terbit: 25 Juni 2012
Harga: Rp 60.000
Tebal: 128 halaman
Ukuran: 160 mm x 230 mm
Sampul: Softcover
ISBN: 9789799104144
ID KPG: 901120508
Bahasa: Indonesia
Usia: 15+
Penerbit:
KPG

Dapatkan buku cetak di:
Gramedia.com
Gramedia Store
KPG Official Shop di Shopee Mall
Gramedia Official Shop di Shopee Mall
Gramedia Official Store di Tokopedia
Gramedia Official Store di Blibli
Gramedia Official Store di JD.ID

E-book
Gramedia Digital

Buku Terkait

 

 

 

 


#SeriBukuTempo #SeriTempo #SarwoEdhie #RedaksiTempo #Nonfiksi #Sejarah #Biografi #PenerbitKPG