Anak dan Kemenakan
on March 19, 2020
379 views
Anak dan Kemenakan menggambarkan perseteruan klasik antara kaum muda yang modernis dan kaum tua yang memegang teguh adat Minang. Novel bertokoh utama Mr. Yatim yang baru pulang dari Belanda setelah memperoleh gelar doktor dalam ilmu hukum. Ia telah lama menjalin hubungan asmara dengan Puti Bidasari. Sayang, hubungan keduanya terhalang karena Yatim dianggap bukan keturunan bangsawan.
http://ensiklopedia.kemdikbud.go.id/sastra/artikel/Anak_dan_Kemenakan
#ResensiBuku #AnakdanKemenakan #MarahRusli #KPGXBalaiPustaka
Dimension: 1500 x 1032
File Size: 870.55 Kb
Be the first person to like this.