Description



Sinopsis

Daerah Salju yang diterjemahkan dari bahasa Jepang oleh Matsuoka Kunio dan Ajip Rosidi ini merupakan roman psikologi cinta yang tak berkesudahan, memantulkan gerak-gerik kejiwaan yang peka. Daerah Salju merupakan buah karya Yasunari Kawabata, pemenang hadiah Nobel untuk kesusastraan tahun 1968. Kawabata lahir di Osaka tahun 1899. Karya-karya Kawabata secara halus menyuarakan pandangan hidup Jepang dan dominasi nasib. Bagaikan haiku, karyanya merekam peristiwa-peristiwa dan perlambangannya. Kawabata meninggal bunuh diri pada 16 April 1972.

Spesifikasi Produk

Penulis: Yasunari Kawabata
Kategori: Fiksi, Sastra
Terbit: 12 Juli 2016
Harga: Rp 47.300 (E-book)
Tebal: 176 halaman
Ukuran: 135 mm x 200 mm
Sampul: Softcover
ISBN: 9786024241056
ISBN Digital: 9786024249212
ID KPG: 59160
Usia: 15+
Bahasa: Indonesia
Penerbit: KPG

Dapatkan buku cetak di:
Gramedia.com
Gramedia Store

E-book
Gramedia Digital 

Buku Terkait
 

 

 

 

 

 

#SeriSastraDunia #DaerahSalju #YasunariKawabata #Fiksi #Sastra #PenerbitKPG