These Violent Delights
shared a video
Perempuan kelahiran Shanghai yang besar di Auckland ini bernama Chloe Gong. Saat menjadi maba di University of Pennsylvania, Chloe menulis sebuah buku yang kelak akan menjadikannya salah satu penulis ...View More
These Violent Delights, Kisah Romeo dan Juliet dari Shanghai | Prakata #11
210 views
Perempuan kelahiran Shanghai yang besar di Auckland ini bernama Chloe Gong. Saat menjadi maba di University of Pennsylvania, Chloe menulis sebuah buku yang kelak akan menjadikannya salah satu penulis termuda di New York Times Bestselling List pada usia 21 tahun! Yak, buku tersebut adalah THESE VIOLENT DELIGHTS, volume pertama dari dwilogi fantasi Romeo-Juliet ala Shanghai.
Merayakan terbitnya THESE VIOLENT DELIGHTS edisi bahasa Indonesia, Chloe berbaik hati menjawab pertanyaan-pertanyaan dari para pembaca di tanah air nih. Mulai dari inspirasi, tokoh-tokoh dalam cerita, sampai rencana event bisa kamu cari tahu di video ini.
THESE VIOLENT DELIGHTS akan terbit 14 September 2022 dan sekarang sudah dibuka preorder-nya di gramedia.com. Jangan sampai ketinggalan ya!
Info buku: https://siapabilang.com/buku-these-violent-delights/
Be the first person to like this.
Azzuskee Paryi
Really interesting topics. Explore and experience different knowledge. Research together to expand deeper knowledge about the topic https://coreballgame.io
- August 1, 2024
These Violent Delights
shared a photo
Novel karangan Chloe Gong yang mendapatkan predikat New York Times Best Seller akhirnya terbit di Indonesia!
Novel yang berjudul These Violent Delights ini merupakan saduran dari cerita Romeo & Julie...View More
These Violent Delights
shared a photo
"Buku ini dinilai menarik bukan hanya karena premis yang unik dimana Romeo dan Juliet versinya dikisahkan dengan latar Tiongkok di tahun 1920an, tetapi juga karena ceritanya kaya akan representasi kul...View More
Ini unggahan terakhir. Untuk kembali ke atas, klik:
https://siapabilang.com/buku-these-violent-delights/wall/
Untuk kembali ke laman Karya, klik:
https://siapabilang.com/pages/category/1/karya
These Violent Delights
These Violent Delights. 1 like. SinopsisPada 1926, Shanghai mendendangkan lagu kebobrokan. Dendam kesumat antara dua geng penguasa jalanan berbuah pertumpahan darah, membuat seisi kota larut dalam